Cara Memainkan Game Ps1 Di Komputer (Free Download Emulator Ps1)



        Ps1 atau PSX adalah console game legendaris, Bagaimana tidak? sebelum ada PS2, PS3, PS4. Playstation 1 sudah eksis terlebih dahulu. Bagaimanapun juga, kalau tidak ada PS1 tidak akan ada PS2 dan seterusnya.

       Dan karena sudah banyak yang pengen memainkan game PS1 di kimputer untuk bernostalgia, maka dibutuhkan emulator yang bisa menjalankan Game PS1 di PC kamu.

       Kali ini, saya akan share eemulator EPSXE 1.7.0.
Cara menggunakan emulator ini sangalah mudah, pertama download dulu disini extract file terlebih dahulu.

Lalu buka file execuable nya ePSXe.exe

Pasti anda akan diberi window seperti gambar dibawah,



Jka muncul jendela seperti itu anda klik config, kalau tidak muncul anda bisa klik Config pada menu bar lalu pilih wizard

Lalu pilih bios “klik next aja”

Lalu akan muncul jendela seperti gambar dibawah, ini adalah configurasi untuk video, anda bisa memilih salah satu dari 4 driver yang ada,, karena driver video harus di sesuaikan dengan komputer milik anda.


Next akan muncul jendela configurasi sound dan CD rom itu tinggal kita next aja..

Nah yang ini menu config controller, jika anda memakai joystick, pastikan joystick anda terpasang sebelum melakukan instalasi ini..



Anda pilih mau config controller 1 atau 2 atau semuanya,.



Anda bisa mengubah tipe joysick anda (jika memakai joystick) pada emulator agar sama dengan joystick yang anda pakai dengan cara klik yang saya beri tanda merah oval pada gambar dibawah..



Jika sidah, klik next dan done . maka anda akan mendapatkan window sepertigambar dibawah



Jika anda memakai cd game ps1 untuk game yang anda mainkan maka anda klik File >> Run CDROM
Jika anda memakai iso untuk bermain game yang akan anda mainkan maka anda klik file >> Run ISO
Mudah bukan?


       Nah, saya anjurkan para sobat bermain game menggunakan iso, kenapa? Karena kalau terus bermain memakai cd rom, optik pada cd rom anda akan cepat aus dan rusak..
       Cara membuat iso pun sangat mudah, anda hannya tinggal memasukkan cd ke drive, lalu create iso menggunakan software Ashampo atau software lainnya, 
 

Copyright © PokoGames Design by O Pregador | Blogger Theme by Blogger Template de luxo | Powered by Blogger